Apa yang Terjadi Jika Terlambat Membayar UTBK?

Apa yang Terjadi Jika Terlambat Membayar UTBK?

 

Apa yang Terjadi Jika Terlambat Membayar UTBK?

Salah satu pertanyaan yang sering kali muncul dan mungkin ditanyakan oleh para pendaftar SBMPTN atau SNMPTN adalah soal pembayaran. Untuk mengikuti ujian berbasis komputer atau UTBK tentu tidaklah gratis. Anda harus mengeluarkan uang untuk melakukan pembayarannya dan jangan sampai terlambat. Lalu apa yang terjadi jika terlambat membayar utbk?

Pertanyaan itu jadi salah satu pertanyaan umum yang sebaiknya membawa coba cari tahu Jawaban dari pertanyaan tersebut. Dengan demikian setidaknya kalian bisa mengetahui Apakah konsekuensi yang mungkin terjadi jika terlambat membayar uang UTBK tersebut. Kalaupun bisa ya terlambat, nanti juga harus dicari tahu Bagaimana solusi untuk kembali bisa membayar.

Konsekuensi Jika Terlambat Bayar UTBK

Jika kalian terlambat membayar uang utbk SBMPTN ataupun SNMPTN, maka tentu ada beberapa Resiko yang mungkin terjadi. Nah dalam hal ini kalian harus bisa mengetahui resiko apa saja yang mungkin bisa didapatkan.

1. Resi pembayaran hangus dalam 2 x 24 jam

Pertama salah satu konsekuensinya adalah di mana resi pembayarannya tentu akan hangus dalam waktu 2 x 24 jam. Artinya memang resi yang muncul setelah anda melakukan proses pengisian formulir di akun ltmpt itu hanya berlaku 2 hari. Setelah itu nantinya kok resi pembayaran atau invoice-nya akan hangus dan anda tidak bisa melakukan proses pembayaran.

2. Tidak bisa mengikuti ujian utbk

Pastinya jika anda tidak melakukan proses pembayaran dalam waktu yang sudah ditentukan, maka konsekuensinya adalah tidak bisa mengikuti ujian. Kalian tidak akan mendapatkan kartu ujian yang kemudian selanjutnya jika tidak bisa mengikuti ujian yang sudah ditentukan.

Bagaimana Jika Sudah Terlanjur Terlambat bayar?

Jika kalian misalnya sudah terlanjut terlambat bayar, maka solusinya adalah mengisi ulang pendaftaran. Setelah itu nanti akan mendapatkan invoice baru yang kemudian segera melakukan pembayaran.

Nah oleh karena itu sebaiknya memang kalian pelajari dan cari tahu juga bagaimana cara pembayaran pendaftaran SBMPTN dengan menggunakan beberapa pilihan metode dan cara. Salah satu diantaranya misalkan kita menggunakan rekening bank lokal dengan menggunakan beberapa pilihan fitur baik itu ATM, teller, mobile Banking.

Share

Belum ada Komentar untuk "Apa yang Terjadi Jika Terlambat Membayar UTBK?"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel